PENGARUH PEMBERIAN BUAH KURMA TERHADAP KENAIKAN HEMOGLOBIN IBU HAMIL ANEMIA DI PUSKESMAS TUMBANG JUTUH
DOI:
https://doi.org/10.35328/kesmas.v13i1.2519Kata Kunci:
Hemoglobin, Anemia Pregnant Women, DatesAbstrak
Anemia merupakan suatu penyakit yang ditandai dengan rendahnya kadar hemoglobin, hematokrit dan jumlah eritrosit di dalam darah. Buah kurma memiliki potensi yang baik dalam meningkatkan serum besi (Fe) di dalam tubuh. Mengetahui pengaruh pemberian buah kurma terhadap kenaikan hemoglobin pada pasien ibu hamil yang anemia di Puskesmas Tumbang Jutuh. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu untuk mengetahui pengaruh pemberian buah kurma terhadap kenaikan hemoglobin pada ibu hamil anemia antara kelompok perlakuan sebanyak 10 orang dan kelompok kontrol sebanyak 10 orang. Rata-rata kadar hemoglobin sebelum diberi perlakuan adalah 9,87 gr/dl dan sesudah diberi perlakuan adalah 12,950 gr/dl. Uji paired t-test menunjukkan nilai p value 0,000 yang berarti ada pengaruh pemberian buah kurma terhadap kenaikan kadar hemoglobin ibu hamil anemia. Sedangkan pada kelompok kontrol yang tidak mendapat perlakuan, rata-rata kadar hemoglobin pada kelompok kontrol pada pengukuran awal (sebelum) adalah 10,210 gr/dl dan pada pengukuran kedua (sesudah) adalah 10,430 gr/dl. Uji paired t-test menunjukkan nilai p value 0,893 yang berarti tidak ada perbedaan kadar hemoglobin ibu hamil anemia pada kelompok kontrol. Terdapat pengaruh pemberian buah kurma terhadap kenaikan kadar hemoglobin ibu hamil anemia.
Kata Kunci: hemoglobin, ibu hamil anemia, kurma
Referensi
Audrias, A., Maternity, D., Yuliasari, D., & Mariza, A. (n.d.). Pemberian Sari Kurma Dapat Meningkatkan Kadar Hemoglobin Pada Ibu.
Yulianti, T., & Utami, I. T. (2021). Pemberian Kurma Ajwa Terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Trimester III. Human Care Journal, 6(2), 370. https://doi.org/10.32883/hcj.v6i2.1245
Megasari, M., & Triana, A. (2022). Pemberian Buah Kurma Pada Ibu Hamil Sebagai Upaya Peningkatan Kadar Haemoglobin. Community Engagement & Emergence Journal, 3(2), 195–201.
Rahmawati, A., & Silviana, Y. (n.d.). Pengaruh Konsumsi Kurma (Phoenix Dactylifera) terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin : A Review.
Dinda Sephia, E., Author, C., Studi Pendidikan Dokter, P., Kedokteran, F., & Lampung, U. (n.d.). Pengaruh Pemberian Sari Kurma (Phoenix Dactylifera) Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Ibu Hamil.
Hermawan, D., Simatupang, Y. C., Kurniasari, D., Iqmy, L. O., Malahayati, U., & Lampung, B. (2021). Pengaruh Konsumsi Buah Kurma (Phoenix Dactylifera ) Dan Tablet Fe Terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin (Hb) Pada Ibu Hamil Dengan Anemia. 7(3), 555–561.
Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2014. (n.d.).
Rahmawati, A., & Silviana, Y. (n.d.). Pengaruh Konsumsi Kurma (Phoenix Dactylifera) terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin : A Review.
Saku, B. (n.d.). Kurma Untuk Meningkatkan Hemoglobin Pada Ibu Hamil Melalui Buku Saku Oleh: Intan Meilia Haningtyas Program Studi Diii Kebidanan Universitas ’Aisyiyah Surakarta 2020 Kurma Untuk Meningkatkan Hemoglobin Pada Ibu Hamil Melalui Buku Saku 2.
Ayu Susilowati, D. (n.d.). Pengaruh Pemberian Buah Kurma Pada Ibu Hamil Tm Iii Dengan Anemia Terhadap Kadar Hemoglobin Di Bpm Tri Rahayu Setyaningsih Cangkringan Sleman Yogyakarta 1.
Azkiyah, S. Z., & Rahimah, H. (2022). Analisis Kadar Zat Besi (Fe) dan Vitamin C pada Ekstrak Buah Kurma (Phoenix Dactylifera L.) Analysis of Iron (Fe) and Vitamin C Kadar Levels on Dates Fruit Extract (Phoenix Dactylifera L.). 1(4), 363–374.
Yulianti, T., & Utami, I. T. (2021). Pemberian Kurma Ajwa Terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Trimester III. Human Care Journal, 6(2), 370. https://doi.org/10.32883/hcj.v6i2.1245
Yulita, N., & Febriani, A. (n.d.). Efektifitas Sari Kurma Dalam Peningkatan Hb Ibu Hamil Di Kota Pekanbaru.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.CV.
Women Hb pada Ibu Hamil Effect of Dates Extract on Increasing Hb Levels in Pregnant Women Artikel info Artikel history. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada. https://doi.org/10.35816/jiskh.v10i2.463
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Al Tamimi Kesmas: Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat (Journal of Public Health Sciences)

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.