RETRACTED: HUBUNGAN PENGETAHUAN SISWI TENTANG DISMENOREA DENGAN PERILAKU PENANGANAN DISMENOREA

Penulis

  • Monifa Putri Akademi Kebidanan Indragiri
  • Maisel Oktabela Akademi Kebidanan Indragiri

DOI:

https://doi.org/10.35328/kesmas.v8i2.377

Kata Kunci:

Kata kunci: Tingkat pengetahuan, perilaku, penanganan, sumber informasi

Abstrak

ABSTRAK

 

Dismenorea adalah nyeri saat haid yang terasa di perut bagian bawah dan muncul sebelum, selama atau setelah menstruasi. Nyeri dapat bersifat kolik atau terus menerus. Penelitian ini betujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan siswi tentang dismenorea dengan perilaku penanganannya di SMAN 1 Rengat. Metode yang digunakan adalah analitik dengan teknik pengambilan sampel yaitu accidental sampling, cara pengumpulan data dengan menggunakan data primer melalui wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 90 responden di SMAN 1 Rengat, dari 23 siswa (25,5%) yang memiliki pengetahuan baik yang berperilaku positif dalam penanganan dismenorea berjumlah 21 orang (24,1%) dan tidak ada berperilaku negatif, dari 53 siswi (58,9%) yang memiliki pengetahuan cukup yang berperilaku positif dalam penanganan dismenorea berjumlah 52 orang (59,8%), dan berperilaku negatif berjumlah 1 orang (33,3%), dari 14 siswi (15,6%) yang memiliki pengetahuan kurang yang berperilaku positif dalam penanganan dismenorea berjumlah 14 orang (15,6%), dan yang berperilaku negative berjumlah 2 orang (66,7%).

 

 

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hulu. 2015. “Laporan Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hulu.”
Dyah Pradnya Paramita. 2010. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Tentang Dismenorea Dengan Perilaku Penanganan Dismenorea Pada Siswi SMK YPKK I Sleman Yogyakarta.” Karya Tulis Ilmiah. Yogyakarta: Universitas Sebelas Maret.
Surtikanti, and Dewi Permatasari. 2015. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Penanganan Dismenorea Di MTs Islamiyah Dan MTs Mujahidin Pontianak” V (April).
Tri Yuniarti, Rejo, and R. Tri Handayani. 2012. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Semester I Tentang Menstruasi Dengan Penanganan Dismenorea Di Akper Mamba’ul’ulum Surakarta” 4: 18–25.
Vida Wira Utami, and Meta Prastika. 2015. “Hubungan Pengetahuan Tentang Dismenorea Dengan Perilaku Pencegahan Pada Remaja Putri Kelas X Dan XI Di SMA Gajah Mada Bandar Lampung Tahun 2014” 1 (February): 5–8.
Yuli S. BR Sitorus, Sri Rahayu Sanusi, and Maya Fitria. 2015. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Tentang Dismenorea Dan Tindakan Dalam Penanganan Dismenorea Di SMP Swasta Kualuh Kabupaten Labuhan Batu Utara Tahun 2015.”

Diterbitkan

2020-02-08

Cara Mengutip

RETRACTED: HUBUNGAN PENGETAHUAN SISWI TENTANG DISMENOREA DENGAN PERILAKU PENANGANAN DISMENOREA. (2020). Al Tamimi Kesmas: Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat (Journal of Public Health Sciences), 8(2), 104-108. https://doi.org/10.35328/kesmas.v8i2.377